Minggu, 17 Januari 2021

MULAI HARI SENIN 18 JANUARI SMPN 1 SAMALANGA MULAI BELAJAR TATAP MUKA SECARA PEN

 

SMPN 1 Samalanga mengadakan rapat membahas tentang PBM secara penuh, 16 Januari 2021

Samalanga, Pemkab Bireuen memutuskan seluruh sekolah di Bireun untuk melaksanakan proses belajar mengajar (PBM) pada senin 18 Januari 2021, yang selama ini di sistem shif dibolehkan secara penuh dengan berbagai ketentuan diantaranya mengikuti protokol kesehatan yang diterapkan pemerintah.

 Hal itu disampaikan oleh kepala Sekolah SMPN 1 Samalanga pada sabtu bedasarkan surat edaran dari Pemkab Bireuen.

Kepala Sekolah Anwar, S.Pd menyampaikan pada hari sabtu dalam rapat dengan staff dan guru, pelaksanaan belajar tatap muka semua satuan pendidikan bisa dilakukan secara serentak tidak lagi menggunakan shiff A dan B seperti kemarin, sudah biasa mengikuti belajar mengajar secara penuh, siswa biasa datang kesekolah secara penuh seratus persen mulai hari senin ini sesuai surat edaran dari pemeritah Bireuen, tetapi sesuai ketentuan diantaranya mengikuti protokol kesehatan sesuai yang ditetapkan pemerintah untuk mencegah terjadinya Covid-19.(uf)

 

Editor dan Penulis: Ulil Fazmi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Guru SMPN 1 Samalanga Belajar Komputer dan IT

  Guru SMPN 1 Samalanga belajar computer Samalanga, Guru SMPN 1 Samalanga sedang belajar komputer dan menganal tentang aplikasi pendidi...